Thursday, July 26, 2012

Cara Membuat Teks Berjalan di website Sekolah CMS Balibatbang Kemdikbud


Sebelumnya Jasabweb99  berbagi ilmu tentang teks berjalan di blog, nah sekarang saya akan menulis lagi tentang teks berjalan untuk website sekolah dengan kode CMS Balibatbang Kemdibud Fersi 3.5.  Teks berjalan biasanya di letakan di di bagian atas header atau di atas widget fother. Jasablogweb hanya ingin membagi dengan teman-teman blogger sebatas yang saya tau. Karakteristik teks berjalan ini dengan warna tulisan berfariatif alias bergantian, sehingga kelihatan cantik untuk dipandang mata. Teks berjalan digunakan untuk Ucapan selamat Datang kepada para pengunjung.  Untuk contoh kali ini saya tuliskan Ucapan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri 1433 H, kebetulan posting ini ditulis pada bulan Puasa.
Teman-teman bisa lihat tampilan website yang teks berjalan di atas header  silakan meluncur  di sini
Dan Tampilan Teks berjalan di atas fother silakan klik disini
Kita Langsung aja ya,,,  ke cara untuk membuat teks berjalan di blog atau website:

  1. Masuk/Login di  cpanel hosting sobat
  2. Klik  File Manajer
  3. Buka public html
  4. Buka Folder  temp
  5. Cari lagi Folder template yang di gunakan kemdian cari file index.tpl
  6. Klik Edit
  7. Copi/Paste Kode HTML berikut  dan letakan tepat di di bawah  <div class="art-Header"> /// Untuk di atas Header Website dan cari kode <div class="art-Footer-text">/// untuk di atas fother website
<marquee><div style="-moz-box-shadow: inset 0 1px 5px 0 #fff; background: #990099; border: 1px solid #ECEDE8; box-shadow: inset 0 1px 5px 0 #555; font-family: Cataneo BT; font-size: 21px; font-weight: bolder; padding: 5px 20px; text-align: center;">
<script type="text/javascript">
var message="Keluarga Besar Jasablogweb99 Mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan dan Selamat Idul Fitri 1433 H"
var bgsGR1color="#FFFFFF" /* Warna utama teks */
var bgsGR2color="#FFFF00" /* Warna teks flash pertama */
var bgsGR3color="#00FF66" /* Warna teks flash ke dua */
var flashspeed=100 // kec. ganti warna (1/1000 dt)
var flashingletters=15 // jumlah teks pertama (tips / hiting jumlah text, kemudian bagi 2)
var flashingletters2=18 // jumlah berwarna teks ke dua (tips / hiting jumlah text, kemudian bagi 2)
var flashpause=1 // waktu jeda pergantian warna (1/1000 dtk)
var n=0
if (document.all||document.getElementById){document.write('<font color="'+bgsGR1color+'">')
for (m=0;m<message.length;m++)
document.write('<span id="neonlight'+m+'">'+message.charAt(m)+'</span>')
document.write('</font>')}else
document.write(message)
function crossref(number){var crossobj=document.all? eval("document.all.neonlight"+number) : document.getElementById("neonlight"+number)
return crossobj}function neon(){if (n==0){for (m=0;m<message.length;m++)
crossref(m).style.color=bgsGR1color}
crossref(n).style.color=bgsGR2color
if (n>flashingletters-1) crossref(n-flashingletters).style.color=bgsGR3color
if (n>(flashingletters+flashingletters2)-1) crossref(n-flashingletters-flashingletters2).style.color=bgsGR1color
if (n<message.length-1)
n++
else{n=0
clearInterval(flashing)
setTimeout("beginneon()",flashpause)
return}}
function beginneon(){if (document.all||document.getElementById)
flashing=setInterval("neon()",flashspeed)}
beginneon()
</script>
</div></marquee>
  1. Catatan untuk Tulisan Warna merah Keluarga Besar Jasablogweb99 Mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan dan Selamat Idul Fitri 1433 H diganti dengan Tulisan sobat.
  2. Klik Simpan
  3. Gampang to?  tidak rumit hanya butuh 2 menit jadi deeee…

No comments:

Post a Comment